Kota Tanpa Kendaraan

Kota Tanpa Kendaraan

Apa yang kalian pikirkan tentang Belanda? Kincir angin? Bendungan? Negara penjajah? Robin Van Persi? Atau melanjutkan kuliah disana?.

Banyak hal yang selalu membuat kagum akan negara ini, selain dari pendidikan dan parawisata, yang selalu membuat kagum adalah bagaimana mereka mengelola lahan pemukiman mengingat Belanda adalah Negara yang lebih banyak memiliki perairan.

Di Negeri kincir angin ini ada salah satu kota bernama Giethoorn yang tidak memiliki kendaraan mobil atau motor. Lalu bagaimana mereka beraktifitas? Jawabanya dengan berjalan kaki atau menaiki perahu.

Bagi masyakat disana mungkin berjalan kaki sudah menjadi hal bisa tetapi bagi sebagian orang itu menjadi unik, dimana ketika ingin berkeliling kota bisa menggunakan perahu. Dan dengan keunikanya itu bisa menarik wisatawan untuk mengunjungi kota ini.

Dikota ini juga tidak ada hotel karena tidak dibolehkna untuk berdiri sehingga jika ingin menginap makan Guest house adalah pilihan, konsep yang digunakan adalah bed and breakfast. Ketika pengunjung sedang serapan bisa menikmati canal dan suasan pedesaan yang membuat ketenangan.

Transportasi perahu dikota ini menggunakan motor listrik yang tidak menimbulkan polusi dan suara jadi akan menjaga keasrian dan ketengangan kota, biaya untuk setiap perahu sekitar 7,5 hingga 10 euro atau sekitar 116.000 - 155.000 rupiah tergantung ukuran perahu yang disewa.

Jika ingin mengunjungi tempat ini ada baiknya pada musim panas pada awal bulan juli sehingga bisa menikmati berkeliling menggunakan perahu, jima mengunjungi pada musih dingin pengunjung bisa memanfaatkan sungai untuk ice skating, nah terserang pengunjung untuk datang pada musim apa saja.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pekerjaan untuk kamu yang suka menulis

Website untuk mengkompres PDF

Batik